Entries by Gretha Prestisia

WORKSHOP STANDARISASI KATALOGISASI

Jum’at/31 Mei 2019 Perpustakaan Universitas Ahamd Dahlan (UAD) mengadakan workshop standarisasi katalogisasi. Kegiatan ini diperuntukkan bagi seluruh staff Perpustakaan UAD agar nantinya memiliki keseragaman persepsi dalam proses pembuatan katalog. Kegiatan yang dilaksanakan di Perpustakaan kampus 4 ini berjalan lancar dengan dipandu oleh Bapak M. Hadi Pranoto, SIP dari Dinas Perpustakaan Arsip Daerah, DIY. Kegiatan yang […]

SHARING PENGELOLAAN MANAJEMEN KEUANGAN KELUARGA

Sabtu/16 Mei 2019 Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan kegiatan sharing pengelolaan keuangan keluarga bersama Bapak Ardiansyah, S. T., M. Cs. Bertempat di Perpustakaan UAD kampus 4 kegiatan ini berjalan dengan lancar. Kegiatan ini dibuka untuk umum dan berlangsung dari pukul 09.00-11.00 WIB. Dalam sambutannya Bapak Tedy Setiadi,M. T mengungkapkan bahwasanya Perpustakaan UAD terbuka untuk […]

PELATIHAN CIPTA CERITA ANAK

Rabu, 15 Mei 2019 Himpunan Sarjana Kesusastraan-Indonesia (HISKI) Komisariat Universitas Ahmad Dahlan (UAD) bekerjasama dengan  Perpustakaan UAD menyelenggarakan Pelatihan Cipta Cerita Anak. Kegiatan yangdiselenggarakan pada pukul13.00-16.00 WIB berjalan lancar. Dalam sambutannya Bapak Drs. Tedy Setiadi, M.T memberikan kesempatan yang hadir sebanyak 56 peserta untuk dapat menggunakan ruang perpustakaan kampus 4 untuk berbagai kegiatan seperti bedah […]

PENANDATANGAN MOU PEPUSTAKAAN UAD-UNU

Rabu/15 Mei 2019 Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan(UAD) melakukan kerjasama dengan Perpustakaan Nahdatul Ulama (UNU) yang berlokasi di Jl. Lowanu No.47, Sorosutan, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta. Kerjasama ini ditandai dengan adanya pemberian hibah sebanyak 130 eksemplar buku dari Perpustakaan UAD. Lebih dalam lagi, kerjasama Perpustakaan UAD dan UNU ditandai dengan MoU yang ditandatangani oleh  Kepala Perpustakaan […]

TOT LITERASI INFORMASI BAGI SE

Selasa/02 April 2019 Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) mengadakan ToT (Traing of Training) pelatihan Literasi Informasi (LI). Bertempat di Perpudtakaan kampus 4 kegiatan yang dipandu oleh Ana Pujiastuti, SIP dan Zulfa Erlin Muflikhah, SIP berjalan lancar. ToT LI diperuntukkan bagi Student Employment (SE) Perpustakaan UAD. Peserta dibekali 3 materi yang terdiri dari penelusuran database online, […]

BEDAH BUKU MERAWAT PERDAMAIAN: METODE SISTEM PERINGATAN DINI KONFLIK

Sabtu/04 Mei 2019 Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan mengadakan bedah buku “Merawat Perdamaian: Metode Sistem Peringatan Dini Konflik” karya Bapak Dr Hadi Suyono, S. Psi., M. Si. Bertempat di ruang Perpustakaan UAD kampus 4 kegiatan ini berjalan lancar. Dalam sambutannya Kepala Perpustakaan UAD Bapak Drs. Tedy Setiadi, M. T menyampaikan harapannya di depan 200 peserta untuk […]

KELAS LITERASI METOPEN

Layanan perpustakaan dewasa ini sudah tidak terbatas pada layanan peminjaman dan pengembalian buku saja, lebih dalam dari itu seiring perkembangan teknologi informasi perpustakaan dituntut untuk mengikuti perkembangannya. Layanan literasi adalah contohnya. Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) telah menambahkan layanan pelatihan literasi informasi reguler bagi mahasiswa yang terdiri dari penelusuran database online dengan registrasi di bit.ly/perpusuad2, academic writing dengan registrasi […]

PELATIHAN PENGELOLAAN TBM UNTUK MAHASISWA KKN DI KECAMATAN KASIHAN

Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) melalukan pelatihan pengelolaan Taman Bacaan Masyarakat (TBM) kepada perwakilan mahasiswa KKN Alternatif Angkatan 63 di wilayah Kecamatan Kasihan. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jum’at tanggal 29 Maret 2019. Bertempat di Perpustakaan Kampus 4 sisi timur kegiatan ini berjalan lancar. Bapak Drs Tedy Setiadi, M. T memberikan pengarahan kepada peserta akan […]

PERPUSTAKAAN TUTUP SEMENTARA

Dalam rangka memperlancar kegiatan pemindahan koleksi (buku, jurnal, majalah, koran) ke kampus 4,  Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) tutup sementara dari tanggal 26 Maret – 09 April 2019. Selama tutup, perpustakaan di masing-masing kampus 1, 2, 3, dan 5 hanya melayani pengembalian buku dan bebas pustaka. Pemindahan koleksi disesuaikan dengan prodi yang ada di kampus 4, […]

WORKSHOP MENUJU PUSTAKAWAN TERSERTIFIKASI

Selasa/ 05 Maret 2019 Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Muhammadiyah ‘Aisyiyah (FPPTMA) bekerjasama dengan Perpustakaan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan Workshop Menuju Pustakawan Tersertifikasi. Kegiatan yang dibuka oleh Rektor UAD  dilaksanakan di Perpustakaan UAD Kampus 4 Jalan Ahmad Yani Tamanan Banguntapan Bantul. Dalam sambutannya Bapak Dr. H. Kasiyarno, M. Hum mengatakan bahwa pustakawan adalah jantungnya universitas yang salah satunya dapat diperoleh […]