Entries by ana pujiastuti

Pemberdayaan Perpustakaan Sekolah dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa

Dasar dari  kurikulum pendidikan di Indonesia memberikan amanat penting agar pembelajaran Bahasa Indonesia di sekolah diselenggarakan secara lebih bermakna. Melalui pembelajaran Bahasa Indonesia, siswa memperoleh kemampuan untuk berkomunikasi dengan baik, yaitu membaca, menulis, berbicara, dan menyimak dalam berbagai aspek berbahasa. Pepatah Inggris mengatakan : A book is like a garden carried in the pocket.Sebuah buku […]

Menjaga Silaturahmi Dalam Islam

Manusia adalah makhluk sosial yang saling membutuhkan antara satu dengan yang lain untuk saling menolong, membantu, mendukung, bekerjasama dalam menjalankan aktifitas kehidupan sehari-harinya. Islam mengajarkan untuk selalu menjaga silaturahmi, senang mengunjungi teman, kerabat/saudara, orang tua, tetangga, masyarakat, mengikuti pengajian, kajian. Hikmah selalu menjaga silaturahmi, antara lain: Menyambung tali persaudaraan Melancarkan rezeki Memiliki sikap empati dan […]

Tiga Golongan Doa Terkabul

Doa adalah bentuk permohonan atau permintaan kepada Allah Swt untuk dimudahkan dalam memilih, menyelesaikan, memutuskan masalah yang sedang dihadapi. Setiap manusia pasti mempunyai masalah yang sulit untukmenemukan solusi atau jalan keluarnya. Sebagai orang yang beriman, cara yang tepat dalam memecahkan masalah adalah dengan berserah diri memanjatkan doa kepada Allah Swt. Adapun tiga (3) golongan doa […]

Rezeki dalam Ajaran Islam

Rezeki adalah kenikmatan, keberkahan, karunia yang diberikan kepada Allah Swt pada hamba-Nya. Menurut Islam jenis rezeki, antara lain: Rezeki umum: segala sesuatu yang bermanfaat bagi manusia. Contoh: rumah, harta, kesehatan, kendaraan, dan lain sebagainya yang didapatkan baik secara halal maupun haram. Rezeki khusus: segala hal yang bermanfaat dalam menegakkan iman dan taqwa seseorang. Contoh: ilmu, […]

Belajar Adab Bekerja, Agar Mendapatkan Ridho-Nya

Bekerja merupakan sebuah ibadah amaliyah yang dijalankan oleh sebagian besar orang untuk kepentingan duniawi. Namun ada juga yang meniatkan bekerja untuk mengharapkan keridhoan Allah SWT. Dalam sebuah hadits dijelaskan bahwa bekerja akan membuat seseorang lebih dicintai oleh Allah SWT. Dari Ibnu Umar r.a bersabda, “Sesungguhnya Allah SWT mencintai seorang mu’min yang bekerja dengan giat”. (HR. […]

Mengenal Lebih Dekat Kepribadian Muhammadiyah

Konsep Kepribadian Muhammadiyah mulai disahkan pada Muktamar ke 35 tahun 1962 di Jakarta. Muktamar yang diselenggarakan di Gelora Senayan waktu itu, ditutup dengan penyampaian pidato oleh Bung Karno yang diberi judul “Makin Lama Makin Cinta Muhammadiyah”. Dalam pidatonya, Bung Karno yang sejak tahun 1930-an masuk dan menjadi anggota Muhammadiyah serta pernah menjadi pengurus Majelis Pendidikan […]

Ajaran Sosial Kemanusiaan dalam Muhammadiyah

Muhammadiyah menjadi pelopor Gerakan filantropi atau pembelaan kaum mustad’afin di Indonesia, sebuah entitas yang tetap menjadi ruh perjalanan gerakan sepanjang masa. Cerita terkenal tentang pengajaran surat Al-Ma’un oleh KH. Ahmad Dahlan kepada murid-muridnya menjadi landasan kuat akan berkembangnya prinsip “beramal ilmiah, berilmu amaliah” dalam menjalankan gerak persyarikatan Muhammadiyah. Ajaran sosial kemanusiaan yang dipopulerkan dengan istilah […]

Pengorbanan Kiai Haji Ahmad Dahlan

Mengenang kembali ketika KHA Dahlan menyatakan akan melelang semua perabotan rumahnya seperti Pakaian, Almari, Meja kursi, Tempat tidur, Jam dinding, Jam berdiri, Lampu-lampu dan lain-lain. Di gunakan untuk membiayai sekolah Muhammadiyah gaji guru dan karyawan. Karena Muhammadiyah memerlukan uang kira-kira 500 gulden untuk gaji guru, karyawan dan biaya sekolah Muhammadiyah. KHA Dahlan melelang semua perabotan rumahnya […]

Berdagang Sesuai Syariat

Islam mewajibkan umatnya mencari rezeki dengan cara baik dan halal agar bernilah ibadah dan berkah. Salah satu cara untuk mencari rejeki melalui berdagang, Menurut Ayu Rifka Sitoresmi (2021) Pengertian jual beli adalah kegiatan perdagangan yang memiliki tujuan dan maksud untuk mencari keuntungan. Aktivitas perniagaan sudah sejak lama menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari kehidupan manusia. […]

Sejarah Berdirinya Muhammadiyah

Muhammadiyah secara Bahasa adalah Pengikut Nabi Muhammad. Organisasi ini lahir di Yogyakarta pada tanggal 18 November  1912 M aatau 8 Dzulhijjah 1330 H ,oleh Muhammad Darwis yang dikenal dengan K.H. Ahmad Dahlan. Muhammad Darwis lahir pada tanggal 1 Agustus 1868 M di kauman Yogyakarta. Beliau adalah seorang khotib Masjid Gede Kauman , abdi dalem di Kesultanan Kraton […]